Kasad Kunjungi dan Santuni Korban Bencana Gempa Cianjur


MedanEkspress | Cianjur - Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman didampingi Pangkostrad dan Pejabat Utama Mabesad menyempatkan melakukan peninjauan dan memberikan santunan kepada korban bencana gempa bumi di RSUD Cianjur, Selasa (22/11/2022).


Dalam peninjauannya, Kasad berdialog langsung dengan korban yang sedang dirawat, serta memberikan santunan untuk meringankan beban korban bencana.


Sebanyak 355 orang korban luka akibat bencana gempa bumi Cianjur saat ini mendapatkan perawatan awal di RSUD Cianjur, dan masih banyak yang berdatangan.


Hingga saat ini, sejumlah 1.377 personel TNI AD telah dikerahkan untuk memberikan bantuan penanganan korban bencana. Fasilitas tenda pengungsian, dapur lapangan, pelayanan kesehatan lapangan juga telah didirikan di sejumlah titik yang terdampak bencana. 

Sumber: Dispenad
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Watawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.