Danrem 023/KS Tinjau Langsung Sunatan Massal Hari Juang Ke-77 TNI AD TA 2022


MedanEkspress | Penyabungan - Komandan Korem 023/KS Kolonel Inf Dody Triwinarto, S.I.P., M.Han meninjau langsung pelaksanaan kegiatan Sunatan Massal di wilayah Kodim 0212/TS dalam rangkah menyambut Hari Juang TNI AD Rabu (14/12/2022)

Danrem mengatakan Semoga kegiatan ini menjadi amal ibadah bagi kita semua dan mengucapkan terima kasih kepada Panitia penyelenggara Sunatan Massal.

Danrem berharap kegiatan ini dapat membawa barokah bagi kita semua. Begitu juga kepada anak-anakku yang dikhitan menjadi lebih dewasa, lebih baik dan kelak menjadi orang yang sukses.

Danrem menyampaikan dengan khitanan massal ini bisa membantu meringankan beban masyarakat sebagai perwujudan TNI manunggal dengan rakyat. 


Kegiatan Sunatan Massal ini selenggarakan gratis untuk membantu kesulitan masyarakat. Hal ini sesuai denga Tema Hari Juang TNI AD TA 2022," TNI ANGKATAN DARAT DI HATI RAKYAT".

"Ini salah satu bentuk kemanunggalan TNI AD bersama Rakyat. Kepada seluruh Prajurit yang berada di wilayah, teruslah berbuat yang terbaik untuk Rakyat, sehingga TNI AD akan selalu di hati Rakyat," ucap Danrem.

Tampa hadir dalam peninjauan Kasrem 023/KS, Bupati Madina, Ketua Dprd Madina, Kepala Kejaksaan Negeri Madina, Waka Polres Madina.

Sumber: Penrem 023/KS
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Watawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.