Pertemuan Kasal dengan Commander of UAE Navy, Ini yang Dibicarakan


MedanEkspress | Abu Dhabi
- Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali menghadiri kegiatan International Defence Exibitions (IDEX) 2023 di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, Rabu (22/02). 

Dalam kesempatan tersebut, Kasal melaksanakan Bilateral Meeting dengan Commander of UAE Navy Rear Admiral Saeed Bin Hamdan Al Nahyan. Dalam pertemuan itu keduanya membahas sejumlah kerjasama antara kedua Angkatan Laut, khususnya dalam bidang latihan dan pendidikan. 

Seperti diketahui pada tahun 2023 ini, TNI AL akan segera menggelar sejumlah event internasional diantaranya latihan dan symposium yang diikuti oleh puluhan negara sahabat yaitu Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK), International Maritime Security Symposium (IMSS), dan International Fleet Review (IFR). Event Internasional tersebut direncanakan akan diselenggarakan di Makasar pada pertengahan tahun 2023. 

Saat menghadiri IDEX 2023, Laksamana TNI Muhammad Ali beserta delegasi meninjau secara langsung sejumlah produsen Alutsista dari berbagai negara, salah satunya mengunjungi Kapal Perang Angkatan Laut Italia, Carlo Bergamini (F-590).
Sumber: Dispenal 
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Watawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.