Wujud Perhatian Terhadap Warga Binaan, Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura Data Penderita Katarak dan Bibir Sumbing


MedanEkspress | Timika
- Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura dipimpin Serma Wawan Setiawan melalui kegiatan Binternya melaksanakan Komsos sembari pendataan terhadap warga yang penderita Katarak dan Bibir Sumbing di wilayah binaan Kp. Banti 2 Distrik Tembagapura, Kab. Mimika, Rabu (10/05/2023).

Menurut Serma Wawan, setiap Bintara Pembina Desa (Babinsa) merupakan kepanjangan tangan dari TNI Angkatan Darat (TNI AD) yang berada di wilayah dalam rangka membantu kesulitan masyarakat binaannya, jadi seorang Babinsa harus selalu berada di tengah-tengah masyarakat yang membutuhkan.

“Setelah mendapatkan perintah untuk melakukan pencarian pasien Katarak, kami para Babinsa Koramil 1710-04/Tembagapura langsung melaksanakan pengecekan sekaligus mencari data terhadap masyarakat yang di duga menderita penyakit Katarak maupun Bibir Sumbing, yang rencananya akan diprogramkan Operasi Katarak dan Bibir Sumbing kerja sama dengan PPAD,” ungkapnya. 

Sumber: Kodim 1710/Mimika
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Watawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.