Tongkat Komando Korem 023/KS Resmi Diserahterimakan


MedanEkspress | Medan - Tongkat komando Komandan Korem 023/Kawal Samudera resmi diserahterimakan dalam upacara militer yang berlangsung khidmat di Balai Prajurit Kodam I/BB, Selasa (24/9/2024). Acara dipimpin langsung oleh Pangdam I/BB Mayor Jenderal TNI Mochammad Hasan.
 

Dalam upacara tersebut, Kolonel Inf Jansen P Nainggolan, MSc, secara resmi menerima tongkat komando sebagai Komandan Korem 023/KS yang baru, menggantikan Kolonel Inf Lukman Hakim.

Acara Sertijab Danrem 023/KS ditandai dengan pelepasan dan penyematan tanda jabatan serta penyerahan tongkat komando dari pejabat lama kepada pejabat baru. Kemudian, dilanjutkan dengan penyerahan Dhuaja Korem 023/KS 
 

Pangdam dalam amanatnya mengatakan, yakin kepercayaan, kehormatan, dan tanggung jawab yang diberikan oleh Pimpinan TNI Angkatan Darat ini diterima dengan rasa syukur, disertai tekad untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawab baik ke depan.

Sumber: Penrem 023/KS
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label