Satgas Yonif 144/JY Ikut Lestarikan Budaya Kain Iyamasih Khas Dayak Embaloh


MedanEkspress | Badau
- Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY ikut melestarikan budaya kain Iyamasih khas Dayak Embaloh di Desa Badau, Kecamatan Badau, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalbar.

Hal ini disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 144/JY, Letkol Inf Andri Suratman dalam keterangan tertulisnya di Pos Kotis, Minggu (20/02/2022).

"Kita sebagai masyarakat Indonesia pasti nya tahu bahwa negara kita memiliki segudang macam budaya dengan berbagai ciri khas dan karakteristik masing-masing, seperti yang dilakukan oleh anggota Satgas dalam ikut melestarikan budaya kain Iyamasih khas Dayak Embaloh bersama warga di Perbatasan," katanya.

"Kerajinan tangan kain Iyamasih Dayak Embaloh ini harus dilestarikan meskipun dengan kemajuan teknologi yang modern sekarang ini", ucapannya.

Dikatakannya ibu Ema Suhaimi", Kerajinan kain iyamasih,baju manik,tanggok ini di gunakan untuk acara adat Dayak Embaloh, maupun acara hari besar yang dilakukan oleh masyarakat Dayak Embaloh,serta terimakasih banyak atas bapak satgas yang telah ikut serta melestarikan budaya adat kami sehingga anak cucu kedepannya bisa mengetahui bahwa budaya ini jangan sampai hilang", pungkasnya.

Serda Rizki Hidayat beserta dua rekannya", Kerajinan kain iyamasih khas Dayak Embaloh ini memang unik dan menarik serta banyak motif khas Dayak Kalimantan, harapannya kerajinan tangan ini harus dilestarikan dan di jaga agar tidak hilang karena perkembangan zaman modern sekarang ini", imbuhnya.

Tak dapat di pungkiri bahwa keberadaan negara Indonesia sendiri, menghasilkan keragaman mulai dari Ras, budaya,suku hingga bahasa, kegiatan ini berjalan dengan lancar dan selalu mengedepankan protokol kesehatan.

Sumber: Pensatgas Yonif 144/JY
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.