Melalui TMMD 113, Kodim 0203/Langkat Tingkatkan Iman dan Taqwa Warga Masyarakat


MedanEkspress | Langkat - Masjid adalah rumah ibadah umat Muslim. Masjid juga tempat para umat Muslim melaksanakan kewajiban perintah Allah SWT. Maka itu, bagi umat Muslim yang benar-benar taat ibadah tentu sering masuk ke masjid untuk melaksanakan perintah Allah SWT.

Di wilayah teritorial Kodim 0203/Langkat masih ada bangunan masjid yang belum bagus. Hal tersebut dikarenakan kurangnya perhatian dengan  kondisi masjid tersebut.

Namun, dengan datangnya Dandim 0203/Langkat Letkol Inf Wisnu Joko Saputro, Masjid Raya Baiturrahman yang berada di Dusujn IV Medangara, Desa Lama Baru, Kec Sei Lepan, Langkat, tampil lebih apik setelah direhab dalam program TMMD 113 Tahun 2022.

Kedatangan pasukam berseragam loreng TNI dan personel Polri guna merehab tempat Wudhu dan lainnya.

Sejak dilaksanakannya Pra TMMD hingga memasuki hari ke-11 ,personel Satgas terus berpacu dengan waktu untuk menuntaskanya sehingga hasilnya mulai kelihatan.

"Untuk rehab masjid hasilnya telah mencapai 67 %. Satgas melanjutkan 
pengecatan dinding kamar mandi masjid. Semoga saja dengan direhabnya masjid ini dapat menambah semangat warga untuk melaksanakan ibadah, sehingga iman dan ketaqwaan warga kepada Allah SWT semakin meningkat," tutup Letkol Wisnu.

Sumber: Kodim 0203/Lkt
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.