TMMD ke-120 Kodim 0209/LB: Alhamdulilah Jalan Belum Siap Sudah Bisa Digunakan, Terimakasih Bapak Tentara

TMMD ke- l120 Kodim 0209/LB: Alhamdulilah Jalan Belum Siap Sudah Bisa Digunakan, Terimakasih Bapak Tentara.
MedanEkspress | Panai Tengah - Meski baru memasuki hari ketiga pelaksanakan 
TMMD ke-120 Kodim 0209/LB di wilayah Desa Selat Beting, Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhanbatu, Sumut, namun masyarakat sudah mulai merasakan manfaat hasil kerja personel Satgas TMMD dari prajurit TNI tiga matra dan personel Polres serta masyarakat .

"Sebelum pembukaan TMMD 120 telah dilakukan Pra TMMD agar pekerjaan berjalan lancar sesuai rencana dan Pra kita laksanakan guna mengantisipasi cuaca yang ekstrem agar tuntas tepat waktu,"ujar Dan SSK Lettu Inf Wen Gusriadi,Jum'at 10 Mei 2024.

Perwira yang menjabat sebagai Dantonban Kipan-C Yonif 126/Kala Cakti tersebut menambahkan ,dilokasi pekerjaan fisik kita dari Satgas berkolaborasi dengan warga masyarakat dibantu alat berat melanjutkan pekerjaan peningkatan jalan.

"Adanya TMMD disini membangun kekompakan dan bangkitkan kembali budaya gotong royong warisan nenek moyang bangsa Indonesia ,"sebutnya.

Meski pekerjaan peningkatan jalan dari Desa Selat Beting,Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhanbatu,Provinsi Sumatera Utara (Sumut) menuju Desa Sei Siarti sepanjang 1.550 meter dengan lebar 5 meter belum selesai. Masyarakat sudah mulai mengunakan untuk akses jalan kendaraan roda dua.

"Alhamdulilah, jalan belum siap sudah bisa dimanfaatkan masyarakat. Semoga saja pekerjaan tuntas tepat waktu dengan hasil yang maksimal sehingga bermanfaat bagi warga masyarakat di sini," ungkap Lettu Inf Wen.

Sumber: Kodim 0209/LB
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Penerbit: PT Ekspres Media Perkasa Pimpinan Umum: Lila Delima, Sos Pimpinan Redaksi: Zulfikar AB, ST Redaktur Pelaksana: Hapri Aulia IT/WEB MASTER: Saputra Wartawan: Hazmi Adrian Imam Nugraha Ratu Valan Dewi Alamat Redaksi Jalan Bajak 2H Perumahan Citra Mas No 14,Kelurahan Harjosari II, Kecamatan Medan Amplas, Kota Medan. Email: zullifkarabubakar@gmail.com No Contac/WA 08126474609

Popular

Label

Arsip Blog

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.